Selamat kepada HDD team PT. Satriangga Bhumi atas suksesnya penarikan pipa di beberapa titik di area Jakarta dengan waktu yang relatif cepat. Kami bangga dapat bekerja bersama dengan team yang profesional dan berdedikasi tinggi untuk mengatasi segala kondisi tanah yang dihadapi dilapangan dalam proses pemboran. PT. Satriangga Bhumi menggunakan produk series baru kami yaitu PERFORMA SERIES yang diformulasikan khusus untuk penarikan pipa HDPE.